Kota Sorong, Detiksatu.id – Kapolresta Sorong Kota Kombes Pol. Happy Perdana Yudianto, S.I.K., M.H. bersama Pj. Walikota Sorong Septianus Lobat, S.H., M.PA. dan jajaran menghadiri acara Safari Ramadan di Masjid Baitussalam Jl. Suteja, Sabtu (15/3/2025). Acara ini diselenggarakan oleh Bagian Kesejahteraan Rakyat Kota Sorong yang dipimpin oleh Walikota Kota Sorong.
Kapolresta Sorong Kota Kombes Pol. Happy Perdana Yudianto, S.I.K., M.H., Dalam sambutannya, Setelah Melewati Masa Pilkada Serentak Pj.Walikota Terpilih dan Saya Kapolresta Mendukung Penuh Program-Program Beliau.
“saya selaku bertanggung jawab sebagai Keamanan di Kota Sorong Sudah sampaikan di forum-forum bahwa kejahatan tdk pernah habis bahwa dimana ada kesempatan disitu ada kejahatan maka jadilah Polisi untuk diri sendiri” Ujar Kapolresta
“Kejahatan terjadi karena adanya niat dan kesempatan, bagaimana caranya kita tidak lengah untuk disituasi rame sekalipun mungkin ada beberapa untuk berpergiaan jauh keluar pulau untuk meninggalkan rumah pastikan rumah dalam keadaan Terkunci dan menitipkan Kunci ke tetangga atau Rt, Rw Supaya kita mudik, Rumah Dalam Keaadaan Aman” Tutup Kapolresta
Humas Polresta Sorong Kota